Description
Penulis: Ahmad Yani
Ukuran: 15 x 23 cm
Tebal: x + 238 hlm
Penerbit: mediakita
ISBN: 979-794-363-1
Harga: Rp46.000,-
Buku yang wajib dimiliki oleh semua pengguna komputer, terutama bagi yang Bering berhubungan dengan aspek teknis. Dirasa cocok bagi Anda yang ingin membedah isi komputer, ngoprek, mengatasi masalah, dan mengetahui kinerja komponen-komponen di dalamnya.
Buku ini membahas tahapan-tahapan dasar dalam mengenal seluk beluk komputer. Dimulai dari pengenalan dan sejarah PC, teknik perakitan dan instalasi windows / Linux, mempercepat kinerja komputer dan notebook, koneksi ke jaringan lokal ataupun internet menggunakan ADSL modem ataupun 3,5 G / EVDO, hingga mengatasi berbagai jenis macam kerusakan pada PC dan Notebook.
Juga dilengkapi dengan tip dan trik, serta bahasan beberapa tools yang mendukung kinerja komputer maupun teknik reparasi komputer.